Mengatasi Alergi Kulit, Begini Caranya.

Mengatasi Alergi Kulit, Begini Caranya. - GenPI.co NTB
Alergi kulit menyerang siapa saja. Ada beberapa langkah untuk mengatasi alergi ini. (ilustrasi : jpnn.com)

GenPI.co Ntb - Sebenarnya, tidak ada obat yang dapat menyembuhkan alergi, terutama pada kulit.

Salah satu cara yang paling efektif untuk mengatasi alergi pada kulit adalah dengan menghindari pemicunya.

Sementara itu, obat dan perawatan yang direkomendasikan oleh dokter biasanya bertujuan untuk mengatasi gejala alergi dan mengurangi tingkat keparahan.

BACA JUGA:  Pengin Punya Kulit Sehat dan Cerah? Konsumsi Ini

Dilansir dari Hello Sehat berikut ini obat yang dapat meredam alergi kulit. 

1.                 Krim kortikosteroid anti-inflamasi

BACA JUGA:  Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan Kulit

Pelembap dan salep topikal, seperti kortikosteroid atau inhibitor kalsineurin, digunakan untuk mengurangi tingkat peradangan di kulit.

2.                 Antihistamin

BACA JUGA:  Berikut Vitamin yang Kencangkan Kulit Secara Alami

Bagi penderita alergi yang mengalami masalah kulit berupa angiodema mungkin akan diberikan antihistamin oleh dokter.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya