BRI Raih 2 Penghargaan Internasional dari Asiamoney

BRI Raih 2 Penghargaan Internasional dari Asiamoney - GenPI.co NTB
BRI Raih 2 Penghargaan Internasional dari Asiamoney. (Foto : Humas BRI)

Dia menegaskam, penerapan ESG bukan karena tren tapi kewajiban karena itu bagian dari corporate strategy.

Sunarso mengucapkan terima kasih untuk Asiamoney, karena penghargaan ini menyulut semangat Insan BRILian berbenah.

Asiamoney menilai BRI, menjunjung tinggi prinsip kesetaraan dan menerapkan kebijakan anti diskriminasi.

Seperti dalam pengembangan karir, remunerasi maupun aspek lainnya.

BRI memahami, mempekerjakan penyandang disabilitas dapat membawa dampak positif bagi kinerja karyawan.

Memberikan keragaman lebih besar kepada perusahaan, meningkatkan kualitas layanan nasabah penyandang disabilitas.

Serya saat yang sama, meningkatkan produktivitas karyawan untuk bekerja di lingkungan yang lebih beragam.

BRI memberi kesempatan sama, bekerja dan mengembangkan karir tanpa membedakan jenis kelamin, usia, suku, agama, ras.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya