Butuh Pembuktian, Dugaan Fee Transfer Tak Terkait DAK

Butuh Pembuktian, Dugaan Fee Transfer Tak Terkait DAK - GenPI.co NTB
Disinilah lokasi bangunan baru SMAN 11 Mataram yang bersumber dari DAK 2022. (Foto : Wawan/GenPI NTB)

"Siapa yang bermain dalam DAK ini akan terlihat ketika sistem swakelola tipe 1 ini diganti ke swakelola tipe 3 atau 4," ucapnya.

Kepala Dinas Dikbud NTB Aidy Furqan, dalam konferensi pers yang digelar di Kantor Gubernur NTB beberapa waktu lalu menyebut, sistem swakelola tipe 1 untuk memberdayakan produk dan pengusaha lokal.

Di mana sebelumnya, Provinsi NTB tidak pernah memakai sistem swakelola tipe 1.

BACA JUGA:  Terkait DAK Dikbud, Inspektorat NTB Minta Hati-hati

"Penggunaan swakelola tipe 1 ini juga atas saran Presiden RI Joko Widodo saat rapat di Bali," jelasnya.(*)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya