Sayangnya, efek tersebut tidak akan bertahan lama dalam tubuh.
Alhasil, tak perlu lama setelah makan makanan manis, Anda akan kembali merasa mengantuk.
Begitu juga kopi. Anda mungkin mengira dengan mengonsumsi kopi, rasa kantuk akan hilang.
Padahal, terlalu banyak mengonsumsi kopi memberikan dampak mengurangi kualitas tidur.(Hellosehat)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News