Taman Aik Bukak, Segarnya Air dan Sejuknya Hutan

Taman Aik Bukak, Segarnya Air dan Sejuknya Hutan - GenPI.co NTB
Taman Wisata Aik Bukak di Lombok Tengah. Kolam mata air diapit oleh sejuknya hutan. (febri/GenPi.co NTB)

GenPI.co Ntb - Taman Wisata Aik Bukak di Kecamatan Batukeliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah, masih menjadi favorit kunjungan wisatawan asing dan domestik.

Bila Gen People datang kesini, dapat mengajak keluarga.

Ada kolam renang yang dapat dinikmati bersama dengan anak-anak.

BACA JUGA:  Bukit Kayangan Destinasi Wisata Baru Lombok Timur

Rimbunnya pepohonan membuat suasana di sekitar Taman Wisata Aik Bukak cukup sejuk.

Alami, asri, dan airnya yang dingin.

BACA JUGA:  Menikmati Ragam Wisata Pantai di Gili Gede

Menurut cerita, Taman Aik Bukak dibangun sejak tahun 1970-an.

Menjadi tujuan wisata alternatif bagi masyarakat.

BACA JUGA:  Tiga Destinasi Wisata di Lombok untuk Gen People

Konon taman bersejarah ini bikinan Belanda.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya