Lombok Tengah Promosi Wisata Lewat Pameran Kain Tenun

Lombok Tengah Promosi Wisata Lewat Pameran Kain Tenun - GenPI.co NTB
Lombok Tengah Promosi Wisata Lewat Pameran Kain Tenun. (Foto : Antara)

Hal ini juga, agar para generasi muda tidak terasing dengan kekayaan budaya sendiri.

"Perlu upaya memberikan pemahaman ke generasi muda NTB supaya tidak asing dengan budayanya," katanya.

Dia menyebut, dengan pameran ini diharapkan mendorong generasi muda mempunyai rasa memiliki dan kebanggaan.

Pameran ini, juga memberi informasi kepada masyarakat tentang teknik pembuatan, motif hias dan fungsi kain tenun.

"Pameran bertujuan mendorong generasi muda lebih mengenal, memahami dan menghargai tenun daerah," katanya. (Antara)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya