Promosikan Pantai Mawun, Ganjak Mancing Gelar Mancing Bareng

Promosikan Pantai Mawun, Ganjak Mancing Gelar Mancing Bareng - GenPI.co NTB
Ganjak Mancing menggelar lomba mancing untuk mempromosikan pantai ini. (pantainesia.com)

Untuk diketahui, sangat banyak usaha kecil dari Rod builder, egi maker, jig maker, toko, lapak dan lainnya yang ada di Loteng dan Pulau Lombok.

"Hasil karya mereka itu sangat bisa bersaing dengan merk pabrikan bahkan kualitas dan durabilitas mampu menembus market di luar Lombok," jelasnya.

Bahkan, produk mereka itu semua bisa eksis dan survive di masa pandemi meski hasil karyanya tidak pernah diketahui pemerintah.

BACA JUGA:  BP2MI Gagalkan Pengiriman Puluhan TKW Ilegal dari NTB

Pihaknya juga menyiapkan doorprize menarik seputar alat pancing dari sumbangan para pelaku UKM pancing serta donatur yang tidak mengikat.

Sejauh ini peserta yang sudah mendaftar sebanyak 100 orang. Biaya pendaftaran pun cukup terjangkau, hanya Rp 30.000.

BACA JUGA:  IJU Kritik Pemprov NTB yang Bermain Abu-abu di MXGP Samota

"Semboyan kami satu joran beribu sahabat, lestarikan alam nikmati striknya," ucapnya.(*)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya