Bagi masyarakat Kabupaten Loteng yang ingin vaksin Covid-19 dapat datang ke puskesmas setempat. Dinkes Loteng ada 30.000 dosis vaksin booster tersedia.
Mendukung kesehatan di hilir, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin meresmikan puskesmas pembantu di Desa Mareje. Diharapkan pustu ini dapat bermanfaat.
Sungai di Dusun Pemoles sampai saat ini belum ada jembatan. Viral video seorang ibu hamil besar yang harus digendong melewati sungai ini menuju puskesmas.