Pelaku UMKM Apresiasi Program Industrialisasi

Pelaku UMKM Apresiasi Program Industrialisasi - GenPI.co NTB
Pemilik usaha Teh Kelor H Nasrin H Muhtar (baju merah) saat memaparkan soal pencapaian industrialisasi, Selasa (21/12) lalu.

Ditambah lagi dengan dukungan dan intervensi Pemprov  NTB dalam perjalanan usahanya.

Nasrin mengajak pelaku UMKM untuk terus berinovasi dan termasuk melegalkan usaha dan produknya.

Di era sekarang menurut Nasrin, izin ataupun standarisasi itu penting usaha dilirik dan dapat diintervensi pemerintah.

BACA JUGA:  Zul-Rohmi Diingatkan Fokus Kepada RPJMD

“Tetap secara perlahan dan berproses, tetapi tidak berhenti menghasilkan produk dan inovasi,”tambahnya.

Sementara itu, Kadis Perindustrian yang diwakili Kabid Sarana Prasana Industri dan Pemberdayaan Industri Lalu Siswadi Handayani mengatakan, Provinsi NTB, terus mendorong UMKM dan IKM di NTB, untuk meningkatkan pengetahuan tentang kreativitas.

BACA JUGA:  Top, Keterbukaan Kepemimpinan Zul-Rohmi Dapat Pujian

Inovasinya dalam menghasilkan produk, seiring dengan perkembangan pasar dan perkembangan dunia saat ini.

Menurutnya, UMKM dan IKM ini harus terus didorong juga untuk mengurus izin usaha, jaminan halal, merk produk dan kesehatannya.

BACA JUGA:  Warga NTB Puas Dipimpin Zul-Rohmi

“Sehingga memenuhi standar usaha untuk menghasilkan produk yang dapat diterima pasar,” katanya.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya