Bang Zul Bahas Utang, Politisi Ini Malah Bawa-bawa Pengadilan

Bang Zul Bahas Utang, Politisi Ini Malah Bawa-bawa Pengadilan - GenPI.co NTB
Anggota DPRD Provinsi NTB Najamuddin Moestafa. (istimewa)

Terpisah, Ketua DPW PKB NTB Lalu Hadrian Irfani yang coba dikonfirmasi menyebut tengah berada di luar daerah.

Diberitakan sebelumnya, Gubernur NTB Zulkieflimansyah menjelaskan alasan harus menyampaikan di WA Grup, saat itu ada anggota grup yang seolah menuduh dirinya menerima gratifikasi. Jelas, hal tersebut membuatnya kaget.

Yang terjadi adalah sebaliknya, justru Ketua PKB NTB memiliki utang yang belum dibereskan.

BACA JUGA:  Begini Penjelasan Bang Zul Soal Hutang Ketua PKB, Simak Baik-baik

"Ada yang tanya saya di WA Grup ya saya jawab apa adanya. Saya jelaskan tidak pernah terima gratifikasi," katanya, Sabtu (16/7) pagi.

Bang Zul sapaannya, juga menjelaskan surat kuasa yang diberikan kepada Najamudin Moestafa selaku anggota DPRD NTB, saat itu Najamuddin menawarkan diri untuk menagih karena mengaku kenal dengan orang PKB.

BACA JUGA:  65 Persen Penonton MXGP dari Sumbawa, Kata BPS NTB

"Haji Najam waktu itu minta dibuatkan surat kuasa untuk menagih, ya saya buatkan saja," ucapnya.(*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya