Calon Kepala Desa di Selebung Daftarkan Diri Didampingi Ibunya

Calon Kepala Desa di Selebung Daftarkan Diri Didampingi Ibunya - GenPI.co NTB
Bakal Calon Kepala Desa Selebung menuju kantor desa untuk mendaftar (Wawan/GenPi.co NTB)

"Kami pernah dibantu untuk pembuatan infrastruktur berupa jalan dan tentunya masyarakat di Tanak Embang Lauk akan membalas budi," terangnya.

Terlebih, kata dia, ini merupakan sejarah ada figur dari Dusun Tojong Ojong yang mencalonkan diri sebagai kepala desa.

"Saya pribadi siap all out untuk memenangkan Alfhian. Target saya paling tidak dapat memenangkannya di Dusun Tanak Embang Lauk," kata dia.

BACA JUGA:  389 JCH Kloter Pertama Asal NTB Telah Diberangkatkan

Warga yang terlihat paling antusias saat mengantar Alfhian mendaftar yakni Ismariana pun siap mendukung sepenuh jiwa dan raga.

"Saya sudah bulatkan tekad untuk mendukung Alfhian dan ini murni dari hati nurani paling dalam. Semoga Allah meridhoi agar Alfhian bisa terpilih menjadi Kepala Desa Selebung," harap ibu asal Dusun Tojong Ojong Timuk itu.(*)

BACA JUGA:  Cegah Covid-19, JCH Asal NTB Dibekali Sarana Prokes

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya