Tetebatu Butuh Perhatian Pemerintah, Agar Indah Seperti Alamnya

Tetebatu Butuh Perhatian Pemerintah, Agar Indah Seperti Alamnya - GenPI.co NTB
Keindahan alam Desa Tetebatu. (Foto : dok. Kusma Adnan).

"Biar Tetebatu jangan cuma dijadikan tempat selfie saja sama wisatawan yang melintas atau datng," ujarnya.

Selain pembangunan fisik, para pelaku usaha di desa ini butuh pembinaan agar tata kelola desa wisata di Tetebatu lebih terarah.

"Kami menyadari itu dan butuh masterplan (perencanaan) yang baik dengan melibatkan semua pihak," ujarnya.

BACA JUGA:  Kalsel Pilih NTB untuk Luncurkan Kalender Event Wisata

Saat ini lanjutnya, Tetebatu terkenal dengan kerajinannya. Ini menjadi jenis binaan yang penting di sektor ekonomi kreatifnya.

Tetebatu sendiri, kata Kusma memiliki banyak bahan baku dari bambu dan kayu.

BACA JUGA:  Islamic Center Bakal Disulap Jadi Destinasi Wisata Religi

Anak anak muda yang punya bakat seni di Tetebatu juga sangat banyak, hanya saja butuh sentuhan berupa bantuan pengembangan, peralatan kerja. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya