Mantap! Simulasi PTM Penuh di Lombok Tengah Sesuai Harapan

Mantap! Simulasi PTM Penuh di Lombok Tengah Sesuai Harapan - GenPI.co NTB
Ilustrasi simulasi PTM Penuh di Lombok Tengah.(Foto : jpnn.com)

Mengingat, banyak peserta didik sudah tidak tahan di rumah dan sangat berharap agar pembelajaran tatap muka bisa terus dilakukan.

Meski di Januari ini aman, pihaknya akan tetap lanjutkan simulasi sampai kondisi aman.

Selama simulasi juga, tidak ditemukan kendala untuk proses belajar mengajar.

Besar peluang pembelajaran tatap muka penuh, akan tetap berlanjut pada bulan berikutnya.

Pihaknya, tidak ingin peserta didik kehilangan ilmu terlalu jauh.

"Selama tiga tahun anak-anak belajar di rumah, kami merasa kasihan," ujarnya.

Dia menilai, belajar lewat teknologi tidak akan bisa maksimal lantaran fasilitas terbatas.

Muliawan memastikan, protokol kesehatan di setiap sekolah juga sudah terpenuhi maksimal.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya