Kenali Nyeri di Leher dan Punggung Bagian Atas

Kenali Nyeri di Leher dan Punggung Bagian Atas - GenPI.co NTB
Nyeri di leher dan punggung bagian atas perlu mendapat perhatian yang tepat. (ilustrasi : jpnn.com)

Orang dengan berat badan berlebih dapat menambah lebih banyak tekanan pada otot.

Sebenarnya beberapa rasa nyeri di daerah punggung dan leher cukup umum terjadi.

Namun, jika nyeri punggung bagian atas dan leher yang kronis bisa menjadi masalah yang sangat serius.

BACA JUGA:  Tidur Siang Lama Picu Sakit Jantung? ini Penjelasan Ahli

Ada beberapa langkah yang dapat diambil untuk mengatasi nyeri punggung bagian atas dan leher dengan cepat kondisi ini muncul. 

Gunakan kompres dingin, obat pereda nyeri antiradang, dan tetap lakukan gerakan yang tidak menimbulkan nyeri.

BACA JUGA:  Jangan Sembarangan Pijat Punggung Ya!

Meminta orang lain untuk memijat daerah otot yang kaku dan berjalan dengan postur yang benar dan tepat juga dapat membantu mengatasi nyeri punggung bagian atas dan leher.
 
Setelah rasa nyeri di punggung sudah mulai membaik,  masih perlu istirahat selama satu atau dua hari.(*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News