Atlet asal Pulau Lombok yang juga sprinter kebanggaan Indonesia adalah Lalu Muhammad Zohri. Di cabang atletik dia kerap menyumbangkan medali bagi Indonesia.
Bupati Temanggung Agus Setyawan menyebut daerahnya kekurangan sekitar 900 guru, terutama untuk jenjang Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP).