Atasi Abrasi, Mataram Buat Tanggul Metode Ban Insang

Atasi Abrasi, Mataram Buat Tanggul Metode Ban Insang - GenPI.co NTB
Atasi Abrasi, Mataram Buat Tanggul Metode Ban Insang. Foto : Antara.

Selama ini, tanggul darurat dibuat menggunakan karung berisi pasir kemudian dipasak dengan bambu.

Hanya saja, upaya itu dinilai kurang efektif, sebab karung berisi pasir ikut hanyut ketika gelombang.

"Karena itulah, tahun ini kami coba membuat tanggul dengan teknik ban insang," katanya.

Pembuatan tanggul, dengan teknik ban insang direncanakan sepanjang tiga kilometer.

Mulai dari Kampung Bugis, hingga Bintaro wilayah Ampenan dan dilakukan bertahap.

Tahap awal, mulai memasang 500 ban bekas, yang sudah dibelah menjadi dua sehingga menjadi 1.000 unit.(Antara)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya