BRI Buyback Saham, Pengamat Sebut Long Term Insentif

BRI Buyback Saham, Pengamat Sebut Long Term Insentif - GenPI.co NTB
BRI Buyback Saham, Pengamat Sebut Long Term Insentif. (Foto : Humas BRI)

Selain itu, BRI juga memiliki rekam jejak yang positif dalam hal pembayaran dividen.

Contoh pada 2021, BRI memutuskan membagikan rasio dividen sebesar 85 persen, di 2020 rasionya 65 persen.

Piter menjelaskan, BRI mencetak kinerja cemerlang sepanjang semester I/2022.

Emiten bersandi BBRI ini, menargetkan mencetak laba lebih dari Rp 40 triliun pada tahun ini.

Sepanjang Januari–Juni 2022, bank secara konsolidasian telah mengumpulkan laba Rp 24,8 triliun.

Pertumbuhan laba ini, ditopang kenaikan pendapatan bunga yang meningkat menjadi Rp 76,86 triliun.

Pendapatan tersebut, tumbuh 10 persen dari Rp 69,95 triliun dibanding dengan posisi Juni 2021.

Capaian ini, tidak terlepas dari penyaluran kredit sebesar Rp 1.104,79 triliun atau tumbuh 8,75 persen.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya