5 Besar Nasional, Provinsi NTB Dapat 1,4 Juta Dosis Vaksin PMK

5 Besar Nasional, Provinsi NTB Dapat 1,4 Juta Dosis Vaksin PMK - GenPI.co NTB
NTB mendapatkan bantuan vaksin PMK dari pusat sebanyak 1,4 juta dosis. (foto : ANTARA)

Sementara itu Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan Lombok Tengah, Taufikurrahman mengatakan, sejak puncak kasus pada 9 Juni lalu, sudah terjadi lima persen penurunan angka kasus.

Yang tercatat sekarang sebanyak 26.528 ternak. Sembuh 22.556, 3.970 ekor sedang dilakukan perawatan. Sedangkan vaksinasi telah dilakukan untuk 2.261 ekor dari rencana semula sebanyak 1.300 ekor.

Kepala BNPB mengunjungi Kelompok Tani Ternak Sumber Rejeki di Jonggat, Kabupaten Lombok Tengah.

BACA JUGA:  Makin Terkendali, Kasus PMK di Kabupaten Loteng Tersisa 12 Persen

Populasi hewan ternak Loteng sebanyak 128 ribu ekor merupakan peternakan rakyat terbesar di NTB. Jumlah ternak rawan PMK yang terdiri dari kambing, sapi, kerbau, domba dan babi sebanyak 324 ribu.(*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya