Kombes Pol Djoni : Pelanggaran Lalu Lintas 2022 Alami Penurunan

Kombes Pol Djoni : Pelanggaran Lalu Lintas 2022 Alami Penurunan - GenPI.co NTB
Pelanggaran lalu lintas sepanjang 2022 mengalami penurunan ketimbang tahun sebelumnya. (foto : ANTARA)

Kemudian kegiatan preemtif, pihak kepolisian memberikan penyuluhan tentang aturan berkendara ke sekolah, patroli keamanan sekolah, "Police Goes To Campus", dan Pramuka Saka Bhayangkara Krida Lalu Lintas.

Meskipun pelanggaran lalu lintas menurun, namun Djoni mengingatkan masyarakat untuk tetap taat aturan saat berkendara.

"Jadikan aturan yang ada ini sebagai kebutuhan untuk keselamatan, bukan karena takut di tilang atau kena razia, tetapi memang karena kesadaran akan pentingnya keselamatan diri dan orang lain," kata Djoni.(*)

BACA JUGA:  Sebagian Wilayah NTB Bakal Diguyur Hujan

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya