Arus Mudik, 32.000 Orang Melalui Pelabuhan Lembar

Arus Mudik, 32.000 Orang Melalui Pelabuhan Lembar - GenPI.co NTB
Pemudik yang melintasi Pelabuhan Lembar kian meningkat mendekati hari raya, tercatat sudah 32.000 orang yang melalui Pelabuhan Lembar. (ANTARA)

Sedangkan untuk hasil pantauan Minggu, intensitas pemudik di Pelabuhan Lembar dikatakannya kian menurun.

"Jadi penurunan jumlah pemudik itu terhitung mulai di hari puncak arus mudik, pada Kamis (28/4) itu. Ada kemungkinan akan terus demikian (terjadi penurunan) sampai hari Lebaran," ujar dia pula.

Kawasan Pelabuhan Lembar merupakan salah satu gerbang masuk utama penyeberangan jalur darat dan laut milik NTB.

BACA JUGA:  Kapolda Pastikan Arus Mudik di Pelabuhan Lembar

Pelabuhan yang berada di bagian barat Pulau Lombok ini melayani sejumlah rute penyeberangan antarpulau. Baik rute penyeberangan dari Pelabuhan Padangbai, Bali maupun yang berada di kawasan Jawa Timur, yakni Pelabuhan Perak, Ketapang, dan Tanjung Wangi.(*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya