Ramadan, Begini Pesan Penting Bu Ketua Dewan Lobar

Ramadan, Begini Pesan Penting Bu Ketua Dewan Lobar - GenPI.co NTB
Ketua DPRD Lombok Barat Hj Nurhidayah. (istimewa)

"Saling mengingatkan antar tetangga menjaga keamanan dan ketertiban," imbuhnya.

Politisi asal Kecamatan Gunung Sari ini melanjutkan, setelah dua kali Ramadan masyarakat beribadah dari rumah karena pandemi, Ramadan kali ini ibadah sudah dapat dilakukan di masjid.

Dia menyadari ada kegembiraan, euforia dari masyarakat dapat beribadah secara bersama-sama.

BACA JUGA:  Patut Ditiru, Polres Lobar Sambut Ramadan dengan Bersih Masjid

Meski begitu, dia mengingatkan supaya tetap menegakkan protokol kesehatan dengan menggunakan masker.(*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya