Gerakan AHY, IJU Yakini Pacu Elektabilitas Partai Demokrat

Gerakan AHY, IJU Yakini Pacu Elektabilitas Partai Demokrat - GenPI.co NTB
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) saat ziarah ke Makam TGH Saleh Hambali tokoh NU Lombok bersama IJU beberapa waktu lalu. (istimewa)

“Mas AHY sanggup menyampaikan ide-ide yang segar bagi kalangan muda seperti pemanfaatan digitalisasi maupun teknologi lainnya,” bebernya.

Hal lain, kata IJU, narasi yang disampaikan AHY jauh dari kesan politik identitas. Pikiran nasionalis dan agamis terus digaungkan.

“Mas AHY menyampaikan ide dan gagasan besar untuk Indonesia. Tak ingin terjebak dalam polarisasi,” imbuhnya.

BACA JUGA:  DPD Demokrat NTB, Mas AHY Mulai Beri Kode

Selain itu, keberpihakan terhadap rakyat juga menjadi salah satu poin yang membuat Partai Demokrat semakin dicintai, seperti persoalan Wadas, persoalan buruh dalam hal jaminan hari tua (JHT).

“Ini kan gerakan2 populis Mas AHY yang membuat kepercayaan masyarakat ke Partai Demokrat makin mantap,” ucapnya.

BACA JUGA:  Tokoh NGO Nilai IJU Layak Memimpin Partai Demokrat NTB

Secara grafik, IJU meyakini elektabilitas Partai Demokrat akan terus meningkat dengan meningkatkan jadwal pertemuan Ketua Umum Demokrat.

Ditambah, dengan mulai berputarnya roda partai di seluruh provinsi. 

BACA JUGA:  Sengit, IJU dan Sukiman Adu Ide Menuju Ketua Demokrat NTB

“Sebagai partai yang pernah mengusung presiden dua periode, Partai Demokrat masih dicintai rakyat,” imbuhnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya