BHK pun sejak 2006 didaulat untuk menjadi pembicara internasional. Diantara yang pernah diikuti mengisi Fertilizer and Lime Research Centre Workshop at Massey University, Palmerston North 8-9 Februari 2007.
Workshop of on High Resolution Digital Soil Sensing and Mapping. Sidney 5-8 Februari 2008 (International Conference).
Mengisi acara International Symposium on Soil Organic Matter Dynamics: Land Use, Management and Global Change. 6-9 Juli 2009, Colorado Springs.
BACA JUGA: Rektor Unram, Perolehan Suara Bambang Ungguli Husni
Kemudian mengisi The International Workshop “Soil Spectroscopy: the present and future of Soil Monitoring”, Rome, FAO Head Quarter, 4- 6 Desember 2013.
Terbaru The 6th International Conference on Climate Change (ICCC), 25 Mei 2021 di Solo.
BACA JUGA: Mahasiswa KKN Unram Petakan Potensi Bencana di Lombok Tengah
Dan selama sepuluh tahun terakhir BHK aktif dalam pengabdian yang berkaitan dengan peningkatan kualitas tanah.
Di 2021, menyiapkan perbaikan kualitas lahan dan penyediaan sarana irigasi kelompok tani hortikultura di Desa Sesait Lombok Utara.
BACA JUGA: IWAPI Bersama Unram Sepakat Cetak Wirausaha Muda, TOP!
Penguatan kapasitas kelompok tani kolaboratif pulau-pulau kecil untuk mengestimasi karbon tersimpan dalam beradaptasi terhadap perubahan iklim
Pada 2019 memberikan pelatihan pembuatan pupuk organik untuk tanaman hortikultura di Desa Salut Lombok Utara
dan Sosialisasi pemupukan berimbang spesifik lokasi untuk tanaman jagung di Kabupaten Dompu bekerjasama dengan MFAT, New Zealand
Serta, pelatihan pembuatan kompos dan pemanfaatannya sebagai pupuk organik pada tanaman hortikultura di lahan kering Lombok Utara.(*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News