Kejar Target, Vaksinasi Anak di Mandalika Door to Door

Kejar Target, Vaksinasi Anak di Mandalika Door to Door - GenPI.co NTB
Kegiatan vaksinasi anak usia 6-11 tahun, di SDN 2 Tanak Awu Desa Tanak Awu. (Foto : Humas Polres Lombok Tengah)

Menurut dia, seluruh anak harus menerima vaksin demi meningkatkan kekebalan tubuh agar terhindar dari paparan Covid-19.

Dengan demikian, kegiatan yang sebelumnya terkendala karena masa pandemi bisa kembali dilakukan, salah satu contohnya Pembelajaran Tatap Muka (PTM).

Dia berharap, semua elemen masyarakat bisa mensukseskan program vaksinasi. Terlebih menjelang MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika.(*)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya