Raih Penghargaan, Unham Semakin Termotivasi

Raih Penghargaan, Unham Semakin Termotivasi - GenPI.co NTB
Penghargaan yang dterima Universitas Hamzanwadi dari LLDikti Wilayah VIII pada Jumat (24/12) lalu.

Selain itu, mahasiwa juga menciptakan teknologi berbasis IoT yang telah diperkenalkan kepada kementerian.

Teknologi itu yakni Self E-Monitoring (Selmo) dan Hidroponik Monitoring (Himo).

Himo merupakan inovasi hidroponik berbasis IoT mampu memantau data yang dibutuhkan oleh hidroponik (tanaman air) secara realtime dengan kemudahan untuk mempersingkat tenaga dan waktu secara efisien.

BACA JUGA:  Pemprov NTB Siapkan 2 Ribu Tempat Tidur Isolasi

"Termasuk penelitian pertumbuhan tanaman dengan data yang dapat diunduh secara berkala. Perkembangan secara akurat, yang langsung terintegrasi dengan Android System melalu Aplikasi Farm IoT," paparnya. 

Sementara Selmo Project untuk memonitoring pasien isolasi mandiri jarak jauh secara realtime.

BACA JUGA:  7.600 Posyandu NTB Naik Status Jadi Posyandu Keluarga

Dengan memanfaatkan jaringan internet sebagai transformasi data sehingga analisa untuk pengambilan keputusan penanggulangan lebih akurat.(*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya