Baterai HP Cepat Habis, Nih Solusinya!

Baterai HP Cepat Habis, Nih Solusinya! - GenPI.co NTB
Bila handphone baterai ceat habis, perhatikan beberapa hal supaya tetap awet. (Ilustrasi : jpnn.com)

GenPI.co Ntb - Ketika ada telpon penting, mendadak handphone (HP) Gen People mati.

Tentu, hal ini membuat kesal. Boleh jadi telpon barusan begitu penting.

Cepatnya baterai HP ini habis, sebenarnya dipengaruhi banyak hal.

BACA JUGA:  Handphone Lemot, Begini Cara Mengatasinya

Mulai dari pola penggunaan, kondisi baterai, sampai umur HP itu sendiri.

Dihimpun dari beragam sumber, berikut ini cara mengatasi HP yang baterainya cepat habis.

BACA JUGA:  Main Handphone Tetap Dapat Cuan

1.     Menggunakan charger original, karena charger original sudah dirancang sesuai dengan kapasitas daya HP yang digunakan.

Charger yang tidak sesuai akan menyebabkan HP cepat rusak apabila dayanya terlalu besar atau kekecilan. 

BACA JUGA:  Di NTB Baru 75 Persen ASN yang Melek Teknologi

2.    Isi baterai antara 30-80 persen. Baterai lithium ion (Li-on) kapasitasnya bisa menurun bila mendapatkan tegangan yang tinggi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya