Kolaborasi BRI dan Majoo untuk Solusi Digital Merchant

Kolaborasi BRI dan Majoo untuk Solusi Digital Merchant - GenPI.co NTB
Kolaborasi BRI dan Majoo untuk Solusi Digital Merchant. (Foto : Humas BRI)

Sebagai informasi, jumlah QRIS BRI telah mencapai lebih dari 2,7 juta merchant sampai dengan Agustus 2022.

Serta aplikasi BRImo, memiliki 20 juta pengguna aktif yang dapat melakukan pembayaran dengan berbasis QRIS.

Founder dan CEO Majoo, Adi Wahyu Rahadi menyampaikan, pihaknya terus bertumbuh bersama pelaku usaha Indonesia.

"Majoo terus memberikan pelayanan terbaik bagi para pengusaha dari berbagai bidang bisnis," ujar Adi.

BRI dan Majoo optimistis, dapat memaksimalkan potensi bisnis dengan implementasi kerja sama ini.

Keduanya berkomitmen, melakukan cross-selling bisnis merchant untuk membantu menaikan skala bisnis pelaku usaha.

"Targetnya, sales volume bisa meningkat 150 persen setiap bulan," ungkapnya.

Ini bentuk kemudahan bisnis, investasi dan transformasi digital untuk berkontribusi menciptakan lapangan kerja.(*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya